Minggu, 24 Juni 2012

INVESTASI DAN PENANAMAN MODAL


INVESTASI DAN PENANAMAN MODAL

·         INVESTASI
Investasi adalah suatu istilah dengan beberapa pengertian yang berhubungan dengan keuangan dan ekonomi. Istilah tersebut berkaitan dengan akumulasi suatu bentuk aktiva dengan suatu harapan mendapatkan keuntungan dimasa depan. Terkadang, investasi disebut juga sebagai penanaman modal.
faktor-faktor yang mempengaruhi investasi:
pertama prospek ekonomi di masa yang akan datang. Dengan adanya ketidakpastian serta banyaknya kondasi ekonomi Indonesia yang akan datang menjadikankegiatan mendapatkan modal menjadi tidak mudah.
Kedua keuntungan yang di capai perusahan semakin besar keuntungan yang di perolehmaka semakin terbuka pula kesempatan  sebagian dari  keuntungan tersebut untuk di investasikan.
Ketiga perubahan perkembangan teknologi purubahan dan perkembanggan teknologi, semakin cepat teknologi maka semakin banyak pelaku usaha untuk mengivestasikan dananya untuk mengikuti perkembangan teknologi.
Keempat kestabilan ekonomi Negara jika Indonesia mampu menjamin kestabilan dalam bidang ekonomi, npolitik, social dan budayaserta pertahanan maka akan mendorong iklim investasiyang aman bagi investor.
Kelima tingkat suku bunga tingat suku bunga yang tinggi akan menyebabkan dana yang di peroleh dari investasi menjadi mahal. Akibatnya akan membebani proses produksi dengan biaya yang tinggi yang berakinar tidak efesiennya output yang di hasilkan.

·         PENANAMAN MODAL DALAN NEGERI
Investasi penanaman modal dalam negeri  telah di atur dalam undand-undang no 6 tahun 1968.
Penanaman modal dalam negeri lebih di arahkan untuk:
Ø  Memperkokoh struktur negeri secara umum dengan memprioritaskan industry yang mampu mengolah bahan baku.
Ø  Prioritas kepada industry yang dapat menghasilkan mesin produksi sendiri.
Ø  Di arahkan ke proses penyebaran tenaga kerja senanyak-banyaknya
Ø  Dapat menyebar ke luar pulau jawa agar pembangunan dapat lebih merata di seluruh wilayah Indonesia. Penyebab pulau jawa masih menjadi konsentrasi penanaman modal karena investor lebih berorientasi pada pasar dan pulau jawa yang memenuhi kriterian tersenut karena sebagian penduduk indonesai berada di pulau jawa.

·         PENANAMAN MODAL ASING
Secara makro perekonomian suatu Negara akan berkembang jika tabungan masyarakat mengibangi kebutuhan investasi.
Di sisi lain masuknya modal asing menjadi pro kontrak meangapinya. Beberapa alas an ekonomi yang menentang penanaman modal asing di karenaka :
Ø  Sangat jarang perusahan multinasional bersedia menanamkan kembali keuntungan yang di perolenya ke Negara berkembang
Ø  Dilihat dari neraca pembayaranya perusahan-perusahan multinasional dapt menyebabkan penurunan devasat Negara baik melalui neraca berjalan maupun lewat neraca lalu lintas modalnya,
Ø  Meskipun perusahan multinasional turit menyetor pajak kepada Negara namun mereka sering menerima kerinngan pajak darpemerintah
Ø  Tidak jarang tujuan transfer teknologi tidak berjalan dengan lancer,
Sedangkanpendapat yang bersifat non ekonomi di antaranya adalah:
Ø  Perusahan multinasional sering memilki kedudukan sebgai kegiatan monopolis
Ø  Perusahan multinasional tidak jarang hanya memproduksi komoditi untuk kalangan tertentu saja.
Ø  Perusahan mulinasional dapat mempertajam kesejangn nasional.
Ø  Perusahan multinasional dapat menggunakan kekuatan ekonomi untuk menekan pemerintah.
Ø  Perusan multinasional dapat menekan pajak local dengan ‘transfe princing’
Beberapa alasan pemerintah membutuhkan uluran penananam modal:
Ø  Kemampuan menabung masyarakat Indonesia yang belum smpurna
Ø  Masih banyak sector yang belum dapat di kelola sendiri
Ø  Belum efesiensinya produksi untuk jenis-jenis komoditas tertentu.
Ø  Meskipun masih sedikit kita dapat elajar dan proses kemampuan dari perusahan multinasional tersebut. Disamping perusahan tersebut turut membantu pemerintah membuka pusat usaha baru di tempat yang selama ini jauh dari kegiatan ekonomi.


REFERENSI:
http://elearning.gunadarma.ac.id/docmodul/perekonomian_indonesia/bab9-investasi_dan_penanaman_modal.pdf
http://id.wikipedia.org/wiki/Investasi

Tidak ada komentar:

Posting Komentar