BAB I
PENDAHULUAN
1. LATAR BELAKANG
Dewasa ini dunia teknologi semakin cepat berkembang maka dari itu dengan manusia di tuntut untuk bisa semakin berkembang dalam dunia teknologi dan bersaing di dunia kerja di era globalisasi, maka di butuhkan suatu peralatan yang mendukung di era globalisasi ini yaitu dengan internet. Yang dapet mengakses informasi dengan cepat dan mudah.
Selain itu internet juga bisa di gunakan sebagai media pengajaran dan informasi untuk masyarakat, dan karena masyarakat membutuhkan ilmu pengetahun, informasi, referensi, dan komunikasi. Sehingga informasi yang di butuhkan dalam masyarakat dapet di peroleh dengan mudah.
2. MAKSUD DAN TUJUAN
Maksud dari proposal pendirian warnet ini adalah untuk mempermudah masyarakat memperoleh informasi.
Tujuannya adalah:
a.Untuk mandapatkan keuntungan dari pendirian warnet ini.
b.untuk mengembangkan jiwa wira usaha.
c.untuk menyerap tenaga kerja.
PROFIL WARNET
1.SEKILAS TENTANG WARNET
Warnet yang di dirikan rencananya di berikan nama semua.net dengan jumlah 15 unit CPU dan monitor serta dengan 1unit server, di lengkapi dengan printer. Akses jaringan dengan menggunakan modem internet unlimited. Warnet ini akan menyediakan beberapa sarana fasilitas berupa browsing, chatting games, web design dan sebagai tempat pencarian data yang up todate dimana sekarang informasi – informasi yang dibutuhkan sangatlah penting dan sudah menjadi kebutuhan untuk pengguna jasa internet tersebut.
2.SASARAN LOKASI
Sasaran lokasi terletak di daerah kramat jati. Daerah tersebut sangat strategis karena terletak dekat dengan sekolah SD, SMP, SMA,serta beberapa kantor.
3.FUNGSI WARNET
A. untuk memberi pengetahuan ke masyarakat akan dunia teknologi
B.sebagai tempat untuk mendapatkan informasi yang lebih mudah
C.sebagai media pembelajaran masyarakat dan anak-anak dalam teknologi informasi
5.FAKTOR PENDUKUNG
A.Lokasi strategis
B.Berada dekat banyak sekolah-sekolah seperti SD,SMP,SMA, dan kantor
C.tenaga kerja memiliki ke ahlian dalam teknologi informasi dan akses internet
B.Berada dekat banyak sekolah-sekolah seperti SD,SMP,SMA, dan kantor
C.tenaga kerja memiliki ke ahlian dalam teknologi informasi dan akses internet
D.Fasilitas yang dimiliki lengkap
6.LANGKAH-LANGKAH KERJA
a)Mengajukan proposal untuk memudahkan mencari dana
b)Setelah disetujui oleh investor dan dana diterima lalu diberikan ke pelaksana dan akan dikeluarkan untuk :
a)Mengajukan proposal untuk memudahkan mencari dana
b)Setelah disetujui oleh investor dan dana diterima lalu diberikan ke pelaksana dan akan dikeluarkan untuk :
membuat ruangan untuk warnet
izin Usaha
Pembelian Komputer
Pembelian peralatan yang diperlukan untuk jaringan, internet
Install komputer dan uji coba
c)Setiap bulan pengelola membukukan dan melaporkan kepada investor pemasukan dan pengeluaran.
d)Pengelola bertanggung jawab penuh akan kegiatan yang dilakukan dan melaporkan kepada investor.
izin Usaha
Pembelian Komputer
Pembelian peralatan yang diperlukan untuk jaringan, internet
Install komputer dan uji coba
c)Setiap bulan pengelola membukukan dan melaporkan kepada investor pemasukan dan pengeluaran.
d)Pengelola bertanggung jawab penuh akan kegiatan yang dilakukan dan melaporkan kepada investor.
7.PENUTUP
Demikianlah proposal ini kami buat sebagai suatu pedoman dalam pendirian usaha warnet dan juga bisa dijadikan sebagai bahan pertimbangan bagi investor untuk memberikan dana serta bimbingan teknis dalam pendirian usaha warnet.
Demikianlah proposal ini kami buat sebagai suatu pedoman dalam pendirian usaha warnet dan juga bisa dijadikan sebagai bahan pertimbangan bagi investor untuk memberikan dana serta bimbingan teknis dalam pendirian usaha warnet.
Semoga Allah Swt memberikan rahmat dan rezekinya bagi kita semua, atas perhatiannya kami ucapkan terima kasih.
RANCANGAN ANGGARAN DANA
1. Sewa Rumah / Ruko Rp 15.000.000,-
Ket : selama 1 tahun.
Ket : selama 1 tahun.
2. Komputer
intel (R) core (TM) 2 Duo CPU T5270 @ 1,40 GHZ keyboard dan mouse , web camera, Headphone, LCD Monitor 14 inc. (15 X Rp 2.800.000,-)
Printer Canon Pixma
Deskjet
Deskjet multifungsi ( Print, Scan, Copy )
(1 buah)
Rp 400.000,-
Rp 1.200.000,-
Rp. 2.000.000,-
intel (R) core (TM) 2 Duo CPU T5270 @ 1,40 GHZ keyboard dan mouse , web camera, Headphone, LCD Monitor 14 inc. (15 X Rp 2.800.000,-)
Printer Canon Pixma
Deskjet
Deskjet multifungsi ( Print, Scan, Copy )
(1 buah)
Rp 400.000,-
Rp 1.200.000,-
Rp. 2.000.000,-
3. Jaringan
Kabel untuk LAN
2 (Rp. 800.000,-)
Modem
(1 buah)
Rp. 1.000.000,-
Connector
(1 box)
Rp. 70.000,-
2 (Rp. 800.000,-)
Modem
(1 buah)
Rp. 1.000.000,-
Connector
(1 box)
Rp. 70.000,-
4. Furniture
Meja Komputer
(15 X @ Rp. 250.000,-)
Kursi Bersandar
(16 X @ Rp 180.000,-)
Sekat Box dan sekat biasa
(8 x @ Rp 150.000,-)
Meja Komputer
(15 X @ Rp. 250.000,-)
Kursi Bersandar
(16 X @ Rp 180.000,-)
Sekat Box dan sekat biasa
(8 x @ Rp 150.000,-)
5. Lain-lain
Tidak ada komentar:
Posting Komentar